Begini Kata Menpora Terkait Update Kabar Terbaru Naturalisasi Ole Romeny, Kapan Bisa Gabung Timnas?
Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora), Dito Ariotedjo, memberikan kabar terbaru mengenai proses naturalisasi pemain sepak bola asal Belanda, Ole Romeny, yang direncanakan untuk memperkuat Tim Nasional Indonesia. Dalam penjelasannya, Dito mengungkapkan bahwa dirinya telah menerima informasi terkait langkah tersebut dari Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI), Erick Thohir. Meski demikian, Dito menegaskan bahwa … Read more